Topik: Desa Gondanggunung
SATGAS TMMD 115 TULUNGAGUNG WUJUDKAN RUMAH LAYAK HUNI UNTUK WARGA
TULUNGAGUNG – Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 Tulungagung melakukan berbagai kegiatan untuk menyukseskan progam TMMD ke-115 di Desa Gondanggunung, Kecamatan...
RUMAH LAYAK HUNI UNTUK KELUARGA MBAH KARDI TMMD 115 TULUNGAGUNG 2022
TULUNGAGUNG – Berkah bagi keluarga Mbah Kardi mendapatkan bantuan pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH).
Bantuan rumah tersebut didapat Mbah Kardi dalam program TNI Manunggal...
JAMBAN SEHAT KELUARGA MBAH KARNI TMMD115 TULUNGAGUNG
TULUNGAGUNG – TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 di Desa Gondanggunung, Kecamatan Pagerwojo, Kabupaten Tulungagung, tahun 2022 mempunyai kesan bagi keluarga Mbah Karni.
Pembangunan jamban...
TMMD 115 TULUNGAGUNG TELAH RESMI BERAKHIR
TULUNGAGUNG – Brigjen TNI Totok Suhartono, S.Sos selaku Kapok Sahli Pangdam V/Brawijaya secara resmi menutup pelaksanaan kegiatan TMMD 115 pada momen upacara penutupan TMMD...
UNGKAPAN TERIMA KASIH WARGA PADA TIM SATGAS TMMD KE 115 TULUNGAGUNG
TULUNGAGUNG – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 di Desa Gondanggunung, Kecamatan Pagerwojo, Kabupaten Tulungagung, masih terus berlanjut.
Kehadiran tim Satuan Tugas (Satgas) TNI...
PENUTUPAN PROGAM TMMD KE-115 KABUPATEN TULUNGAGUNG
TULUNGAGUNG – Seluruh rangkaian kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 tahun 2022 di Desa Gondanggunung, Kecamatan Pagerwojo, telah 100 persen rampung tepat waktu....
WARGA MEMBANTU DALAM PEMBUATAN RABAT JALAN HINGGA MALAM HARI
TULUNGAGUNG – Pengerjaan rabat jalan dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) KE-115 di desa Gondanggunung, Kabupaten Tulungagung ini terus dikebut dalam pengerjaannya.
Dalam pengerjaan...
WARGA MEMBANTU DALAM PEMBUATAN RABAT JALAN HINGGA MALAM HARI
TULUNGAGUNG – Pengerjaan rabat jalan dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 di Desa Gondanggunung, Kabupaten Tulungagung, ini terus dikebut dalam pengerjaannya.
Dalam pengerjaan...
WARGA SANGAT SENANG DENGAN ADANYA TNI YANG MENGINAP DI RUMAHNYA
TULUNGAGUNG – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 di Desa Gondanggunung terus berlanjut. Selama program TMMD tersebut berlangsung, personel TNI menginap di rumah...
TANAH LONGSOR MENJADI SALAH SATU KENDALA DALAM PEMBANGUNAN JALAN DI DESA GONDANGGUNUNG
TULUNGAGUNG – Satgas TMMD Reguler 115 Kodim 0807 Tulungagung Bersama warga terus berjibaku mengerjakan pengecoran jalan sepanjang 1.375 meter yang menghubungkan Dusun Surjo dan...
KESEHATAN SATGAS TMMD MENJADI SALAH SATU FAKTOR UTAMA DALAM MEMAKSIMALKAN PEMBANGUNAN
TULUNGAGUNG – Kesehatan Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-115 Desa Gondanggunung, Kecamatan Pagerwojo, Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur, sangat diperhatikan karna kesehatan menjadi salah...