KEDIRI – Hanindhito Bacalon Bupati Kediri Datangi Kantor DPC PDI Perjuangan Kab Kediri

644

KEDIRI – Hanindhito Bacalon Bupati Kediri Datangi Kantor DPC PDI Perjuangan Kab Kediri

Hanindhito Himawan Pramana, bakal calon Bupati Kediri, mendatangi kantor DPC PDI Perjuangan Kab Kediri. Kedatangannya dalam rangka, minta petunjuk dan arahan.

Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Kediri, Kedatangan Hanindhito Himawan, disambut langsung oleh jajaran pengurus.

Dari keterangan hanindhito himawan, kedatangannya ke kantor PDI perjuangan Kab Kediri, dalam rangka minta petunjuk serta arahan. Dikarenakan PDI perjuangan merupakan salah satu partai yang paling solid.

Selain itu, putra dari mensekneg RI Pramono Anung. Juga melakukan kordinasi dengan jajaran pengurus DPC PDI perjuangan Kab Kediri.

Sebelum datang ke kantor DPC PDI Perjuangan, di jalan raya Kediri – Pare juga mengatakan, dirinya juga menemui 19 kepala desa yang ada di Kab Kediri.

Selian itu, dirinya dalam meningkatkan elektabilitasnya, dirinya dan tim sudah melakukan kegiatan turun ke lapangan dan menjalin komunikasi yang baik dari berbagai lembaga dan masyarakat.

Mulai dari LMDH, Muhammadiyah, NU dan juga partai politik juga yang sudah pasti mengusung diantaranya PDIP, PKB, PAN dan NASDEM, akan mulai turun menyapa warga Kabupaten Kediri.