Presiden Jokowi Kunjungi Paddock Sirkuit Saat Hujan
Lombok – Presiden Joko Widodo sempat mengunjungi paddock sirkuit mandalika saat hujan masih berlangsung sebelum gelaran motogp dimulai. Jokowi bertemu CEO Dorna Sports Carmelo...
Dampak Positif Lintas Sektor MotoGP Indonesia
Lombok - Tak banyak turnamen internasional kelas dunia yang rutin memasukkan Indonesia dalam kalender kompetisinya. Di antara yang paling dikenal dan high profile adalah...
Bos Dorna Pastikan MotoGP Mandalika 2022 Tetap Menggunakan Sistem Bubble
CEO Dorna, Carmelo Ezpeleta, memastikan MotoGP Mandalika 2022 tetap menggunakan sistem bubble untuk pembalap dan ofisial tim. Langkah itu dilakukan agar seluruh pihak terhindar...
ITDC Kerja Keras Siapkan Sirkuit Mandalika untuk MotoGP Indonesia: Bersihkan Trek hingga Perbaiki Akses...
Lombok Tengah - PT Pengembangan Pariwisata Indonesia (Persero)/Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) bersama BUMN pengembang The Mandalika dan Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku...
Sirkuit Mandalika Bermasalah sejak World Superbike 2021?
Lombok Tengah – Aspal Sirkuit Mandalika disebut sudah bermasalah sejak World Superbike (WorldSBK) tahun lalu. Eks pembalap WorldSBK yang kini menjabat sebagai pelatih balap Aruba.it...
5 Drone Liar Berkeliaran di Kawasan Sirkuit Mandalika Diturunkan Paksa
Jakarta - Polisi 5 lima drone liar yang berkeliaran di kawasan Sirkuit Mandalika. Lima unit drone diturunkan paksa menggunakan alat bantu berteknologi bernama anti-drone...
2 Hari Tes Pramusim MotoGP Mandalika, Polisi Menyita 21 Drone Ilegal
Mandalika - Tes pramusim MotoGP 2022 sirkuit Mandalika Nusa Tenggara Barat (NTB) memasuki hari ketiga. Hingga kini, Polda NTB mengamankan 21 unit drone yang...
Gubernur Khofifah Lepas Pembalap Asal Jawa Timur, Mario Suryo Aji
Surabaya - Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa menerima sekaligus melepas pembalap Moto3 GP asal Jawa Timur, Mario Suryo Aji pada ajang balapan motor Moto3 GP...
MotoGP: Diggia Terkenang Pesan Fausto Gresini Jelang Debut
Jakarta - Fabio Di Giannantonio terkenang pesan mendiang Fausto Gresini jelang debutnya sebagai rookie di MotoGP musim 2022 berseragam tim Gresini Racing.
Setelah finis peringkat...
Jelang MotoGP 2022, Pemerintah Percepat Vaksinasi Covid-19 di Lombok
Jakarta – Jelang pelaksanaan MotoGP Mandalika 2022, pemerintah terus meningkatkan cakupan vaksinasi bagi masyarakat di Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Menteri Koordinator Bidang...
AP I Siap Dukung Perhelatan MotoGP 2022 di Mandalika
Jakarta - PT Angkasa Pura I (Persero), khususnya Bandara Lombok Praya, siap mendukung perhelatan dan menyambut kedatangan peserta, ofisial, serta penonton ajang MotoGP 2022...